Babinsa Koramil 01 Sikabaluan Serda Muskhandar melaksanakan pendampingan panen raya pisang di Dusun Brambang Siberut Utara Kab Kep Mentawai
Hasil panen pisang ini akan dijual ke pengepul pisang di padang melalui transportasi laut
Serda Muskhandar mengatakan pendampingan panen pisang ini merupakan wujud swasembada ketahanan pangan khususnya di wilayah Dusun Brambang Siberut Utara Kab Kep Mentawai sekaligus mempererat jalinan silahturahmi antara Babinsa dengan warga Binaanya ,ucapnya
Sambungnya lagi sudah tugas dan kewajiban nya sebagai aparat teritorial untuk mendampingi petani agar mendapatkan hasil yang melimpah dan memuaskan
.
Salah seorang petani yang tidak mau disebut namanya mengucapkan terima kasih atas pendampingan Babinsa Koramil 01 Sikabaluan sehingga terjalin nya hubungan masyrakat dan Babinsa semakin erat dan harmonis.