Babinsa Koramil 03 Sioban Serda Efendi lakukan kegiatan inovatif bersama masyrakat di kolam milik masyrakat yang sudah lama tidak digunakan untuk melaksanakan kegiatan inovatif produkti budidaya ikan nila di Desa Sioban Kab Kep Mentawai.  

Adapun kegiatan budidaya ikan Nila ini sebanyak  900 ekor yang  telah berumur 6 Minggu



Perawatan ikan nila ini sendiri dibilang gampang gampang susah,untuk itu kita  harus rutin melakukan pemantauan ,dan memberi makan ucap  Babinsa Koramil 03 Sioban Serda Efendi

Dia pun menuturkan hasil panen ikan nila ini sendiri membutuhkan waktu kurang lebih 6 bulan dan dimana setiap harinya membutuhkan pakan 20 kg

Budidaya ikan Nila Adalah wujud seorang Babinsa sebagai aparat teritorial yang harus menjadi contoh dan memotivasi warga Binaannya agar selalu mengembangkan usaha dan memanfaatkan lahan kosong yang berguna untuk diri sendiri maupun orang lain 

Sehingga mewujudkan masyrakat yang produktif di Desa Sioban sekaligus menyukseskan program pemerintah dalam ketahanan pangan tutupnya.



 
Top