Babinsa Koramil 02 Muara Siberut melaksanakan Komsos bersama masyarakat Dusun Dusun Muara Siberut Selatan.

Babinsa Hermanto menyebutkan, kali ini kita mengadakan Komsos terhadap Mitra Karib Bapak Badul salah satu Agen Boat Charter di Dusun Muaro Siberut.



Ada pun Pembahasan yang lakukan terkait menyikapi keadaan bagaimana meningkatkan kebutuhan hidup yang mana kadang ada Charteran, kadang tidak ada dengan seiring kebutuhan hidup tahun ketahun yang semakin naik.

Dalam keadaan situasi sekarang ini yang tidak menentu sebagai pengusaha kecil, agen Boat harus banyak akal demi lancarnya usaha yang digeluti, sebut Babinsa, Jumat (11/11/2022).



Dengan masyarakat kita juga membahas tentang transportasi laut khususnya Antar pulau yang kurang lancar. Termasuk bahan pokok makanan yang juga ikut langka dan harga mahal.

Kita berharap, usaha yang digeluti oleh warga binaan dapat berjalan lancar, meskipun dalam usaha ada pasang surutnya, namun penguasa harus mencari akal agar usahanya berjalan lebih baik ,imbuh Babinsa Serda Hermanto

 
Top